Skip to main content

Ugly Truth

 " Pasien itu manusia bukan objek, perlakukan pasien sepertimana kita sendiri mau diperlakukan"

" Kita ini merawat pasien, bukannya merawat hasil lab, hasil rontgen(baca: X-Ray)"

" Kalau hasil lab itu tidak mendukung klinis, buang aja hasil labnya. Hasil lab bisa aja salah, Tapi sebagai klinisi, pemeriksaan fizik kita tidak bisa salah!"

" Kita ini klinisi, seharusnya cuma dari anamnesis dan pemeriksaan fizik, hampir 80% sudah bisa mendiagnosa pasien. belajar lagi lah!!"

" Mau cari apa di rontgen? emang dari pemeriksaan fizik ngak ketemu pembesaran jantung? Kalau ketemu kanapa harus di rontgen lagi? Kalau di Amerika itu, syarikat Asuransinya minta doktor yang bayar biaya pemeriksaan penunjang yang tidak diperlukan. Ya, disini kita minta -minta aja, yang susahnya pasien"

" Kita ini harus sistematik, diagnosis itu harus ditegakkan dari keluhan utama pasien. Sama juga, pengobatannya juga harus sistematis. Kalau keluhan panas badan, obatnya harus antibiotik yang paling atas, jika kita duganya karena infeksi bakteri. Obat mual, muntah semua itu harus dibawah"


"Kamu itu jangan cuma asal ngomong aja, orang dengar nanti malah ketawa aja"

Huhu, saya pun tak tau kenapa Dr O, SpPD banyak betul menegur hari ini. Walaupun bukan saya yang ditegur kali ini , tetapi kata-kata ini masih terngiang-ngiang di kepala. Mungkin sebab kemarin 2 kali kepala saya di ketuk karena tidak menemukan murmur pada pasien,saya baru tergadah,  jadi saya mau lebih lebih lebih hati-hati dan lebih sensitif untuk belajar langsung dari Dr specialist agar kesalahan yang sama tidak saya ulang saat memeriksa pasien.

Orang yang paling saya suka dan gemar di dunia ini adalah orang yang boleh berterus terang dan sampaikan apa yang dia rasa patut disampaikan kerana sebuah kebenaran dan  bukan sebab nak jaga hati atau apa. Kalau dia boleh sampaikan dengan cara yang baik, dia memang orang yang hebat. Tapi walaupun cara dia kasar atau mean sekalipun, asalkan dia meluahkan apa yang dia rasa patut untuk dia beritahu dan patut kita sendiri tahu demi kebaikan kita, tidak hanya bercakap-cakap di belakang saja, saya amat menghargainya.Mungkin sakit tu terasa, tapi efeknya lebih luar biasa. Dan maaf,  yang paling saya benci pula adalah orang yang suka "cari muka" bukan setakat cari muka je, intentionly, bangga pulak dengan perbuatan "mencari muka" tersebut. I'm so sorry. I can't accept this kind of behavior. Seriously, i can't!!!

After all,  my favorite of all is, the one who are not blinded by people who tried to blind him/her. Superb:)

Dr O, SpPD, you're the one. I have to say that you are one of my favorite favorite after all:)


Ugly truth

Tak taula berapa kali nak ulang, tapi saya masih tidak jemu untuk mengatakan bahawa kita tidak sehrusnya mengejar untuk jadi betul, tapi yang harus kita kejar itu adalah kebenaran, walaupun kebenaran itu pahit untuk kita telan, tapi jika kita betul, tapi bukan untuk menegakkan kebenaran. Tak ada gunanya. Tak ada. Tak payahla nak buat cakap manis-manis kalau itu tidak hadir dari hati. 

Btw 1, i prefer ugly truth to a pretty lie!


Btw 2: IPD BEST!!!:)


Btw 3: Ramadhan kareem!!!




Comments

Popular posts from this blog

Lucky? Alhamdulillah:)

Sejak kemarin sahabat saya F, asyik kata saya " lucky" ( Nasib baik di sini: tak kantoi kalau terlambat datang) . Katanya dah lama dia perasan saya selalu bernasib baik ( mungkin dia lupa saya pernah dihukum kerana lambat;) ) . Tiap kali dia bagitahu saya, saya jadi tidak tahu nak respond macammana. "Alhamdulillah ;)",respon saya. Mungkin sebab saya pun tak rasa itu sebagai nasib yang baik. Atau sebetulnya itu memang bukan nasib baik. Mungkin itu berkat doa yang diajar Rasulullah saw untuk dibaca setiap pagi dan petang apabila keluar ruma h Bismillah hillazi La Yadhuru ma'as mihi syaiun fil ardhi wala fis sama'aie Wahuwas sami'ul 'alimm Ertinya : Dengan nama Allah,tidak dapat sesuatu pun yang memberi mudharat di bumi dan tidak juga di langit kepadaku dengan berkat namanya, dan Allah amat mendengar lagi amat mengetahui. Meaning: In the name of Allah, by whose name nothing is harmed! Neither on earth nor in the heavens and He is the all-Seeing, the a...

Not a single soul

 

2020- New decade, its time to walk down memory lane.. Buckle up and move forward

2020 - The year that i am looking for since i was child. I still remember back then ..wawasan 2020 song keep on hitting my ears. It such an inspiration song. I actually had some images in my mind about where i am going to be in 2020.. But.. Here i am..  So  i should at least show myself some respect on what my life had been through for the past 10 years.. 2011-2012: still in unpad. Finishing my final years in Bandung and became adik coass. Such a wonderful momories and experience.. I think i enjoyed my Ko Ass years the most. We learn many things. Done many procedures.. Meet up with many inspirational preceptor and specialist from various department. My favoirite one is this one Dr from paediatric.. He such a soft spoken dr, gently taking care of small babies.. This is where my first love grows... Paediatric it is.. ❤❤.. But i do enjoy some other department too.. O&g, dermatology, family medicine.. How i wish i am more serious during neurology, psychiatry and radi...